Subscribe:
- Chelsea FC

Labels

Senin, 12 Maret 2012

Kirim Senjata Ke Mujahidin



 Adakah hubungan antara Indonesia dengan gerakan Mujahidin di Afghanistan? Tanpa diketahui banyak orang, Pemerintah RI pernah mengirim ribuan senapan AK-47 untuk mendukung gerilyawan Mujahidin dalam menghadapi mesin perang Uni Soviet.Pesawat B707 Pelita Air Service yang digunakan dalam Operasi Babut Mabur, kemudian dihibahkan kepada TNI AU. Dalam operasi yang penuh kerahasiaan ini, Pemerintah Indonesia mengirimkan ribuan senjata AK-47 dan recoiless gun untuk digunakan pejuang Mujahidin dalam menghadapi Uni Soviet. Beberapa tahun yang lalu, pesawat ini dijual kepada salah satu negara di Afrika.

Adakah hubungan antara Indonesia dengan gerakan Mujahidin di Afghanistan? Tanpa diketahui banyak orang, Pemerintah RI pernah mengirim ribuan senapan AK-47 untuk mendukung gerilyawan Mujahidin dalam menghadapi mesin perang Uni Soviet.

Awal tahun 1970-an dunia dan terutama negara-negara Asia Tenggara khususnya lagi Asean, dikejutkan dengan jatuhnya Vietnam Selatan ke tangan Vietnam Utara menyusul terusirnya pasukan Amerika dari daratan Vietnam.
Baca selanjutnya , klik di sini

0 komentar:

Posting Komentar